Membuat pesan selamat datang dan selamat tinggal pada Blog

Anda bisa memberi ucapan selamat datang ketika pengunjung membuka blog anda.
Dan cara membuatnya juga mudah.....
OK...!!!, langsung saja ya....:

1. Silahkan anda Login Blog anda

2. Pilih Layout
3. KlikEdit HTML
4. Lalu masukkan kode dibawah ini dibawah kode <head>

 

<script type='text/javascript'>
alert(&quot;Selamat datang di blog Noer Html..Jangan lupa komentarnya ya..&quot;)
</script>

Setelah anda berhasil membuat ucapan selamat datang, ada baiknya anda juga mebuat ucapan selamat tinggal atau pesan apa saja, ketika pengunjung anda meninggalkan blog anda.
Caranya sama dengan yang diatas, anda tinggal  taruh kode dibawah ini setelah kode selamat datang yang anda taruh tadi :



<script type='text/javascript'>
// goodbye alert
function goodbye(){
alert(&#39; Jangan lupa mampir lagi ya.... &#39;);
}
parent.window.onunload=goodbye;
</script>


Nah.... nantinya kode-kode tersebut akan terlihat seperti dibawah ini :

<script type='text/javascript'>
alert(&quot;Selamat datang di blog Noer Html..Jangan lupa komentarnya ya..&quot;)
</script>

<script type='text/javascript'>
// goodbye alert
function goodbye(){
alert(&#39; Jangan lupa mampir lagi ya.... &#39;);
}
parent.window.onunload=goodbye;
</script>

Waah.... jadi deh.....
Mudah kan.... silahkan anda coba...
Semoga bermanfaat ya.... Jangan lupa Tinggalkan komentarmu ya..... 







Mohon bantuannya untuk memperbaiki blog ini.


Jika Anda menemukan hal yang kurang berkenan atau tutorial yang belum bisa anda aplikasikan, Silahkan hubungi saya dengan menggunakan fasilitas Layanan umum. Dan saya akan selalu berusaha membalas keluhan anda serta memperbaiki kesalahan seceparnya.
Dan apabila anda merasa artikel /atau tutorial ini bermanfaat, silahkan bagikan ke teman Anda lewat tombol-tombol di disebelah kanan atas pada halaman ini...Terima kasih.

3 komentar:

  1. Wah makasih kakak...^_^ http://matagamers.blogspot.com/

    Di Kunjungi ya jangan lupa follow...^_^

    BalasHapus
  2. makasih kang artikel nya
    http://alghonilany.blogspot.com/
    jangan lupa kang kunjungi blog ku

    BalasHapus